Tentang Program
Magang Bank Sumut semester genap 2023/2024
Kriteria Pendaftar
- IPK Minimal 3.00 bagi yang berprestasi, atau 3.25 bagi mahasiswa umum
- Telah lulus matakuliah Metode Penelitian
- Divisi dan prodi terlampir
Khusus mahasiswa fasilkom-TI :
a. Memahami salah satu DBMS : MySQL, PostgeSQL, Oracle
b. Memahami salah satu bahasa pemrograman
PHP dan Frameworknya : Codeigniter, Laravel, dan lainnya
Python dan frameworknya : Django, flask, dll
Mobile seperti flutter, React Native, Ionic, Kotlin dan lainnya
Bahasa pemrograman lainnya seperti : Nodejs, C++, Golang, Ruby, VB.NET, ASP.Net, dll
c. Memahami konsep DKV (Desain Komunikasi VIsual)
Kompetensi
- Prinsip dan dasar perbankan
- Peraturan disiplin dan kepegawaian
- Produk-produk bank seperti Funding atau Lending
- Proses Operasional Bank
Silabus / Rencana Program
- In Class Training dan;
- On the job Training
Keuntungan Peserta
- Honor Peserta Magang
- BPJS Ketenagakerjaan dan Jaminan Kecelakaan Kerja
- Ruang Kerja
Jumlah quota diterima lk 20 orang
Fasilkom TI 7 orang; Antropologi Sosial 1 orang; Il.Komunikasi 2 orang; Adm.Bisnis 2 orang; Matematika 1 org; Keuangan 1: Perpajakan 1 org; Akuntansi 2 org; Manajemen 3 orang; Perpustakaan dan Sains Informasi 1; Adm.Publik 1; Hukum 1; Psikologi 2 orang dan Psikologi 2 orang.