Perusahaan yang bergerak di bidang kebandarudaraan
Kriteria Pendaftar
1 Fakultas Hukum, Manajemen Keuangan, Akuntansi, Administrasi Bisnis
2 IPK minimal : 3,00
3 Minimal Semester 5
4 Berpenampilan menarik dan tidak berambut panjang untuk laki-laki
5 Memiliki kemampuan bahasa inggris baik lisan maupun tulisan
Kompetensi
1 Mahasiswa akan mendapatkan pengetahuan mengenai ruang lingkup kerja di Bandara
2 Mahasiswa akan mendapatkan pengetahuan dan kompensasi serta pengalaman sesuai dengan bidang perkuliahan yang ada di Bandara
Silabus / Rencana Program
1 Perkenalan tentang ruang lingkup bisnis dan operasional Bandara
2 Penempatan di Unit Kerja Perusahaan
3 Evaluasi Laporan
4 Sharing Knowledge
5 Penilaian
Keuntungan Peserta
1 Uang Makan Mahasiswa
2 Sertifikat
3 Dispensasi Parkir bagi peserta yang membawa kendaraan pribadi